Hikmah Ramadhan: Menuntaskan Pekerjaan
Kandungan Hikmah Ramadhan Untuk Manajemen Diri Dalam ibadah puasa, Anda tidak syah berpuasa jika batal meski tinggal 5 menit lagi menuju Adzan Magrhib. Begitu juga, Anda akan memiliki “utang” jika Anda tidak bisa berpuasa sebulan penuh, kecuali untuk orang dengan kriteria tertentu yang bisa menggantinya dengan fidyah. Namun bagi yang masih sanggup, kita dituntut untuk…