4 Hambatan Mencapai Tujuan Terkuat dan Solusinya
|

4 Hambatan Mencapai Tujuan Terkuat dan Solusinya

Apa Saja Hambatan Mencapai Tujuan? Jika Anda belum saja mencapai tujuan, artinya ada hambatan mencapai tujuan tersebut. Diantara hambatan itu ada yang kita sadari ada juga yang tidak. Nah artikel ini akan membahas apa saja yang menjadi rintangan Anda mencapai cita-cita dan bagaimana cara mengatasinya. Diantara hambatan mencapai tujuan ini, ada yang sudah Anda fahami…

Panduan Lengkap Cara Membuat dan Mencapai Tujuan
|

Panduan Lengkap Cara Membuat dan Mencapai Tujuan

Untuk Hidup Yang Lebih Baik Siapa pun ingin meraih hidup yang lebih baik. Namun masih banyak yang masih bingung, bagaimana caranya agar hidup lebih baik? Apa yang harus dilakukan? Bagaimana cara memulainya? Dimulai dengan Tujuan. Jika Anda ingin lebih baik, dimulai dengan tujuan. Apa definisi “lebih baik” Anda? Nah definisi itulah yang dirumuskan dalam sebuah…

jangan berhenti karena masalah

Jangan Berhenti Karena Masalah

Berhenti Karena Masalah Bukan Alasan Yang Bisa Diterima Banyak yang berhenti karena masalah untuk mencapai tujuannya. Terutama tujuan positif, yang berupa keinginan untuk hidup. Mungkin kita pernah atau sering mendengar kalimat seperti ini: “Saya ingin bisnis, masalahnya saya tidak punya modal.” “Saya ingin bisnis, masalahnya saya tidak bisa.” “Saya ingin bisnis, masalahnya saya tidak punya…

menjaga fokus
| |

Menjaga Fokus Saat Meraih Tujuan

Pentingnya Menjaga Fokus Salah satu alasan kenapa banyak orang yang tidak bisa meraih tujuan karena kurang bisa menjaga fokus. Fokus sangat penting untuk mencapai tujuan dan untuk mendapatkan hasil sebaik mungkin. Dengan fokus, kita bisa menyatukan energi yang berserak hanya terarah ke satu titik sehingga akan menghasilkan energi yang lebih dahsyat. Analoginya seperti kaca pembesar,…